Catatan
1DM, Aplikasi Android Dengan Fitur Unduh Video
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
[Artikel 11#, kategori Aplikasi] Dengan ukurannya hanya 20Mb, aplikasi ini jadi salah satu alternatif pengganti UC Browser yang saya pakai. Saya menyukainya karena fitur untuk download video. Sayangnya aplikasi ini hanya tersedia untuk smartphone, tidak untuk PC.
Handphone Zenfone Max Pro M1 mendadak bermasalah lagi terkait baterai. Untuk jaga-jaga agar kelak tidak lupa, saya ingin menyimpan salah satu aplikasi terbaik yang saya gunakan.
Tujuan sebenarnya hanya agar tidak lupa saja. Bahaya kalau mendadak hape benar-benar tidak nyala, dan saya malah lupa.
Punya browser (1DM Browser)
Meski fungsi sebenarnya aplikasi mirip IDM, namun yang saya suka dari 1DM adalah browsernya. Mirip UC browser juga yang punya fitur unduhan. Bahkan UC yang terbatas pada website tertentu saat ingin mengunduh video, 1DM bisa tetap tembus.
Ini yang saya sukai dari 1DM. Apalagi ada banyak alternatif ukuran file video saat mengunduh yang membuat pengguna bisa lebih menghemat kuota.
Untuk fitur, browser 1DM lebih kaya dan menarik. Tapi, saya tidak ingin bahas itu kali ini. Seperti yang saya bilang, saya menulis ini agar tidak lupa saja semisal hp saya rusak.
...
Aplikasi 1DM bukan satu-satunya yang punya konsep unduh unik mirip UC Browser. Banyak aplikasi serupa, tinggal mana yang kita suka. Tertarik?
Artikel terkait :
- CM Browser, Aplikasi Android yang Punya Fitur Unduh Video Seperti UC Browser
- Tak Perlu Instal Aplikasi QR Code Kalau kamu Pakai Opera Mini di Smartphone
- Buffer, Alat Manajemen Media Sosial Selain Tweetdeck
- CM Browser, Aplikasi Android yang Punya Fitur Unduh Video Seperti UC Browser
- Lainnya
Komentar
Posting Komentar