Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2016

Catatan

Pria (Tidak) Percaya Diri

Gambar
Sesulit itukah menjadi pria yang memasuki kepala 40 yang sebentar lagi? Meski masih ada beberapa tahun tersisa, bukankah masih ada harapan? Ayolah, bisa bisa. Yuk, mari mulai kisah baru lagi. Apa kabarmu hari ini? Semoga baik-baik saja. Terkadang ingin mengatakannya seperti itu karena fisik memang baik-baik saja. Namun, sisi mental ternyata tidak baik-baik saja. Banyak persoalan yang dulunya dianggap sepele, sekarang terasa berat jika dipikirkan. Tidak percaya diri Tak banyak hal yang bisa saya ceritakan di-usia 36 tahun . Apakah tidak mengasyikkan atau hanya kedatangan penyakit malas untuk menulis? Rasa percaya diri saya seperti menghilang. Terutama soal hubungan dan pertemanan. Ketika orang terdekat saja bisa menyakiti, bagaimana dengan dua hal tersebut (hubungan dan pertemanan). Di usia 36 tahun, saya tertampar oleh kenyataan yang saya pikir sudah berjalan semestinya. Benteng terakhir saya, keluarga , sangat tidak masuk akal. Jika mereka saja bisa berbuat begitu, lantas apa yang mau

Akibat Salah Kostum

Gambar
Ketika semua rencana sudah dipikirkan matang-matang dan akhirnya gagal, saya merasa semuanya terasa aneh dan buang-buang waktu dan tenaga. Minggu ini merupakan periode yang buruk buat saya.

Februari ini Ada 2 Kerjasama dengan Dotsemarang, Tapi

Gambar
  Sekarang saya punya impian masuk surga karena ini. Meski ujungnya sama-sama tidak menyenangkan. Setidaknya berbuat baik itu adalah sesuatu yang bisa dilakukan sebagai manusia.

Semakin Memprihatinkan

Gambar
Rasa benci tanpa solusi membuat saya hanya bisa diam tanpa basa-basi. Mau marah, tapi bingung bagaimana mengeluarkannya. Besi lawan besi yang terjadi adalah api. Apakah hidup memang harus begini?

Tiba-tiba Cemburu

Gambar
Seperti apa rasa cemburu itu? Mungkin begini, melihat seseorang yang disuka di depan mata, tiba-tiba gandengan dengan pria lain. Disitu saya marah dan lebih baik pergi. Anggap saja saya apes hari itu melihat secara langsung adegan yang biasanya hanya ada di film Drama Korea.

Ketika Rasa Nyaman di Rumah Diambil Alih

Gambar
Semua tampak sibuk dan lebih sibuk daripada biasanya. Kedatangan mertua dan keluarga kecil yang sudah setahun menikah ini, membuat kehidupan di rumah benar-benar berubah. Lebih ramai, tapi tidak begitu menyenangkan.

Kompetisi Hidup, Salah Satu Penyebab Seseorang Menjadi Pelupa

Gambar
Ada buku yang menarik yang saya beli setelah acara Kopdar Blogger kemarin. Buku yang membahas penyakit lupa ini sangat menarik buat saya. Beberapa waktu belakangan ini saya seakan akrab dengan lupa. Entah dari diri sendiri maupun orang disekitar.

Cari Charger Laptop Murah di Semarang

Gambar
Dari dulu rekomendasi cari barang-barang komputer murah atau yang sulit ditemukan adanya di Plasa Simpang Lima Semarang. Dan baru-baru ini, charger laptop saya rusak. Dan rekomendasi itu yang saya gunakan. Duh, bertele-tele. Yang cari charger laptop coba deh baca ini. Senin siang (22/2), perdebatan panjang hati nurani dan logika nggak punya uang tak pernah berhenti berperang. Niatnya hemat, tapi pekerjaan utama yang sampai detik ini sulit konsisten dapat duit, butuh asupan daya biar nyala. Dan pada akhirnya hati nurani juga yang memenangkannya. Gudangnya cari charger laptop  Plasa Simpang Lima lantai 5 memang terkenal lengkap bila Anda mencari barang-barang yang berhubungan dengan komputer. Makanya tidak heran, tempat ini selalu jadi rekomendasi toko-toko komputer yang ada di Semarang bila barang yang dicari konsumen tidak ada di toko mereka. Saking banyaknya outlet di lantai 5 (kalau ke Plasa Simpang Lima carinya di lantai 5), pasti jadi bingung sendiri. Beberapa outl

Tarif Bulanan Indihome Naik Februari 2016 Ini

Gambar
Wah, tega benar Indihome ini menaikkan tanpa bilang-bilang. Saya jadi kelabakan sendiri pas bayar bulanan di tempat biasa saya bayar. Bawa uangnya pas-pasan lagi. Kok naik??

Pekan Ke-4 Liga Blogger Indonesia, Mereka Lebih Dekat Dengan Dinas Pariwisata

Gambar
  Saya jadi terinspirasi ketika Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jawa Tengah mengajak beberapa blogger mengikuti program Visit Jateng tahun 2013. Program yang menarik waktu itu dan karenanya, tema pekan keempat berhubungan dengan hal tersebut.

Pesta Bujang, Harapan yang Selalu Tertunda

Gambar
Dulunya, saat jaman film American Pie , saya mendambakan pesta bujang. Acara yang biasanya dilakukan sebelum hari pernikahan sahabat atau teman yang intinya siap melepas sang mempelai pria yang nantinya setelah nikah akan lebih sibuk ngurusin pasangannya ketimbang nongkrong dengan sahabatnya.

Pengguna Twitter Generasi Tua?

Gambar
Meski disatu sisi Twitter sangat dimanfaatkan berbagai brand, dan lembaga, termasuk memanfaatkan jasa blogger setiap acara , microblogging dengan logo burung biru ini tahun ini seolah dianggap yang menggunakan hanya generasi tua. Saya kok jadi gimana gitu? Penasaran juga untuk menggali konten ini.

[Review] Kopdar Blogger Semarang Bulan Februari

Gambar
Saya sempat bingung dengan agenda akhir pekan kemarin. Ada undangan dari perusahaan transportasi yang tidak mungkin dilewatkan dan satu lagi, acara yang sudah dirangkai dari awal tahun. Akhirnya, saya melakukannya semua.

Sifat Pelupa yang Semakin Parah

Gambar
Menjadi pelupa itu tidak menyenangkan. Menganggu, membuat kepercayaan menjadi ragu dan membuat marah yang tidak beralasan karena itu-itu saja ceritanya. Benarkah, sifat pelupanya semakin parah?

Sedih, Sekaligus Terima Kasih Buat Blogger Ini

Gambar
Sepertinya saya sudah belajar memahami bagaimana blogger yang serius dan sekedar main-main untuk mengikuti kompetisi Liga Blogger Indonesia . Kenyataannya, lagi-lagi terjadi. Saya sangat sedih, tapi juga berterima kasih untuk mereka.

Ayo Jer, Kapan ke Semarang?

Gambar
Saya berharap sahabat saya yang satu ini kelak mampir ke Semarang. Sekedar bertemu dengan suasana baru, piknik, dan melepas kesibukan beberapa hari dari rutinitas yang ada di Samarinda.

Alasan Bekerja di Jakarta?

Gambar
Memang sudah seharusnya ketika kesempatan datang, manusia selalu mengambilnya. Kesempatan tidak datang 2x, katanya. Jakarta, andai saya dulu melihatnya sebagai wanita pujaan, tentu saya akan merebutnya.

Review Film Prem Ratan Dhan Payo (2015)

Gambar
Film yang berhasil menurut saya adalah film yang situasinya sebenarnya sedih, tapi membuat tertawa karena rasa harus dan bahagia. Film Ini adalah salah satunya yang berhasil membuat saya mendapatkan situasi yang saya sebut diatas.

Kopdar Blogger Semarang : Februari 2016

Gambar
Ini update terbaru dari kegiatan Januari kemarin yang ngumpulin blogger. Entah, karena efek hujan atau persiapan kurang, saya kasih info yang mepet gini. Cuma ngopi/ngeteh aja akhir pekan, kalau sempat ya datang. Catat waktunya berikut ini.

Tentang Efek Masturbasi

Gambar
Sebagai pria dewasa, tentu pola pikir saya sangat berbeda dengan jaman saat saya duduk dibangku sekolah (baca SMA). Karena pada waktu itu, saya membaca keburukan dari masturbasi. Lalu, bagaimana sekarang? Apakah ada efek positifnya?

Bulan Cinta, Kedatangan Keluarga Causeway

Gambar
Entah karena jodoh atau tidak, februari yang identik dengan hari Valentine atau kasih sayang, saya kedatangan orang-orang yang tercinta juga. Hampir sepekan ini, rumah lebih ramai dari biasanya.

Ketika Tu(h)an Tidak Selalu Benar

Gambar
Saya paham di dunia ini tidak ada yang sempurna. Kesempurnaan hanyalah milik sang Pencipta. Dari kecil, duduk di bangku sekolah hingga sekarang, saya mempercayai itu. Tapi cerita kali ini sedikit nyeleneh dan entah, apakah di luar sana ada yang mengalamai hal yang sama.

Ini Alasan Mengapa Berbagi Link Kompetitor Itu Baik?

Gambar
  Kadang saya berpikir ketika ingin berbagi link postingan blog orang lain lewat akun twitter, itu berarti memberikan traffic atau kunjungan ke blog tersebut? Apakah ini merugikan?

Pria Jago Masak itu...

Gambar
Satu hal yang disenangi wanita tentang pria adalah pandai memasak. Apalagi saat bangun pagi, wanita suka sekali diberi kejutan dengan sebuah piring yang dapat tersenyum. Ya, telur mata sapi dengan sosis yang diberi warna merah saos. Selamat pagi, sayang.

Selalu Gagal Pelihara Ikan

Gambar
Bukannya kegagalan adalah awal keberhasilan. Kalau gagal, bangkit lagi. Ah persetan dengan kata-kata tersebut ketika harus dihadapkan dengan cerita ini. Padahal sudah dicoba berkali-kali. Hasilnya?

Liga Blogger Indonesia Dibuat 2 Wilayah dan Waktunya Jangan 1 Tahun Sekali?

Gambar
Saya senang ada yang berharap demikian, Liga Blogger Indonesia dibuat 2 wilayah. Apalagi tentang waktunya yang tidak ingin begitu lama untuk menunggu kembalinya kompetisi dimulai. Saya mendengarkan dan mencoba memahami maksud tersebut.

Evan Dimas Disambut Hangat La Liga

Gambar
Berita tentang Evan Dimas awal tahun 2016 terus menarik perhatian saya. Dan sekarang, awal februari, Evan benar-benar menjadi sesuatu yang lebih sekedar membanggakan. Evan Dimas ke Spanyol.

Sedang Suka Makan Nasi Dengan Keju plus Kecap

Gambar
Menu yang unik dan tidak terpikir sebelumnya. Gara-gara nonton film drama Korea, saya mencobanya dan hingga postingan ini, saya terus sarapan dengan nasi plus keju. Ada yang mau coba? Menu murah meriah dan praktis.

Kalender Agenda Acara di Semarang Lebih Cepat Keluar Sekarang

Gambar
Ada yang menarik Februari ini? Kalender acara kota Semarang begitu cepat terekspos atau terpublikasi. Bahkan, penyebarnya terlihat dari penggiat socmed Semarang. Kabar baik tentunya. Ini semacam belajar dari yang sebelumnya (tahun).

Gara-gara Website dotsemarang bangkit Lagi, Tawaran Kerjasama Pergi

Gambar
Bulan Januari telah pergi, ternyata kehidupan saya masih mengalami masa-masa sulit. Terutama tentang aktivitas saya nulis blog di dotsemarang. Website yang kembali bangkit lagi ini, membuat saya benar-benar tersiksa.